Program Penitipan Lebaran 2013 PT Rofaca (0 komentar)

27 Agustus 2013 - 10:54

Di bawah ini merupakan kesimpulan dari program penitipan serta Halal bi Halal PT Rofaca tgl 21 Agustus 2013.

Program Penitipan Lebaran 2013

  • Program dilaksanakan di 24 tempat (Klinik dan Petshop) meliputi wilayah Jabodetabek dan Surabaya.
  • Dilaksanakan selama 14 hari, dari tgl 1 – 14 Agustus 2013.
  • Selama Program Penitipan, sebanyak 293 Ekor kucing menggunakan produk Iams Cat, dan 231 ekor Anjing menggunakan produk Eukanuba Dog.
  • 96 %  Kucing yang menggunakan produk Iams selama penitipan, tidak mengalami masalah penurunan berat badan.
  • 82 % Anjing yang menggunakan produk Eukanuba selama penitipan, tidak mengalami masalah penurunan berat badan
  • 96 % dari total anjing dan kucing yang menggunakan produk Iams dan Eukanuba selama penitipan lebaran 2013 tidak mengalami masalah feces seperti cair atau lembek.
  • Penurunan berat badan dan masalah feces  pada anjing dan kucing disebabkan oleh berbagai factor, seperti stress, perubahan tempat, perubahan cuaca, penyakit, masa hamil dan menyusui, traveling, dan lain-lain.
  • Pemilik Petshop dan Dokter yang datang pada acara Halal bi Halal dan Evaluasi Penitipan Lebaran 2013, yang dilaksanakan di Sebastian Coffee Shop, Jl RC Veteran no 11 A, Bintaro. Jakarta Selatan, menyatakan apresiasi akan program penitipan ini, dan meraka menyarankan supaya program seperti ini tetap dilaksanakan dikemudian hari dengan perbaikan dalam persiapan dan sosialisasi program, sehingga hasilnya bisa lebih baik dari yang sudah dilaksanakan ini.
Bookmark Kirim ke teman Versi cetak Komentar
Penilaian Saya:  
Komentar Saya:

Artikel Selanjutnya:

Blessing U Glamour

 Suara Kita Terkini

ADOPSI ANAK ANJINGADOPSI ANAK ANJING
Tirza Jermias - 25 September 2025 - 18:51

Dicari Kennel Boy
Fau - 24 September 2025 - 14:04

FREE ADOPSI ANAK ANJINGFREE ADOPSI ANAK ANJING
Fransisca - 19 September 2025 - 06:32

Adopsi AnjingAdopsi Anjing
Handriko - 10 September 2025 - 17:23

Anak Anjing Mencari AdopterAnak Anjing Mencari Adopter
Vania - 08 September 2025 - 17:11

Open Adopt Anjing MixOpen Adopt Anjing Mix
Devi - 28 Agustus 2025 - 10:54

Cari Adopter Mix Daschund/tekelCari Adopter Mix Daschund/tekel
Fani - 20 Agustus 2025 - 13:50

Free Adopsi Puppy Mix BeagleFree Adopsi Puppy Mix Beagle
Adi - 20 Agustus 2025 - 08:43

Dicari AdopterDicari Adopter
Heryanto - 06 Agustus 2025 - 10:49

Open AdoptOpen Adopt
Anton - 27 Juli 2025 - 18:21

Lowongan Kennel Boy AnjingLowongan Kennel Boy Anjing
Nur Azizah - 27 Juli 2025 - 17:02

For Doglover Only Free Open AdoptFor Doglover Only Free Open Adopt
Jim - 17 Juli 2025 - 21:27